Tekan Penyebaran Virus Corona Dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 Di Desa Giri Emas
25 Mei 2021 11:44:24 WITA
[giriemas-buleleng.desa.id, Giri Emas] Pada Hari Selasa (25/05/21) Bertempat di Balai budaya Desa Giri Emas, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 yang dilakukan oleh petugas RS Pratama Giri Emas, dimana vaksinasi saat ini di utamakan untuk lansia dengan kriteria umur 40 ke atas.
Pelaksanaan juga dihadiri oleh Kepala desa Giri Emas beserta Staf, BPD, Bhabinkamtibnas, Linmas, dan beberapa tokoh masyarakat.
Terpantau masyarakat desa Giri Emas sangat antusias untuk mengikuti kegiatan vaksinasi Covid-19 guna menekan penyebaran covid-19 dan tidak lepas dari ingatan para warga untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dengan menggunakan masker maupun mencuci tangan ditempat yang sudah disediakan oleh Pemerintah Desa Giri Emas.
Komentar atas Tekan Penyebaran Virus Corona Dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 Di Desa Giri Emas
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- DIRGAHAYU KOTA SINGARAJA KE - 421
- LIBUR HARI RAYA SUCI NYEPI TAHUN BARU SAKA 1947 dan HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- RAPAT PEMBAHASAN PERUBAHAN RKP dan APBDes Tahun 2025
- PEMBEKALAN KELOMPOK KERJA ( POKJA ) KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS ( KAMPUNG KB )
- HARI AIR SEDUNIA TAHUN 2025
- HADIRI PENGUKUHAN KETUA TIM PENGGERAK PKK Se-KECAMATAN KABUPATEN BULELENG
- KELAS IBU HAMIL BULAN MARET 2025